Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Lowongan Kerja PT Yakult Indonesia Persada Untuk SMA/SMK/D3 Penempatan Seluruh Indonesia


Profil Perusahaan

Yakult Indonesia dengan nama perusahaan PT Yakult Indonesia Persada merupakan sebuah perusahaan yang bergerak dalam bidang produsen minuman probiotik. Perusahaan ini didirikan sejak tahun 1990 di Indonesia sebagai pemegang lisensi dari Yakult Honsha Co., Ltd., Jepang. Bersama dengan perusahaan Yakult yang tersebar di seluruh dunia, Yakult Indonesia terus berusaha untuk mewujudkan keluarga yang sehat dan bahagia. Dalam sejarahnya pada tahun 1930 dr. Minoru Shirota seorang dokter lulusan Kyoto Imperial University – Jepang berhasil menemukan bakteri asam laktat yang bermanfaat untuk menekan pertumbuhan bakteri merugikan yang hidup di dalam usus manusia. Bakteri ini kemudian dinamakan Lactobacillus casei strain Shirota.

Membuka lowongan untuk posisi sebagai berikut:

Posisi dan Kualifikasi:

1.) SPG
  • Usia 19 - 26 tahun
  • Pendidikan minimal SMA/SMK sederajat
  • Rapi dan memiliki kemampuan komunikasi yang baik
  • Pengalaman kerja tidak mutlak

Fasilitas : 
  • Gaji pokok, uang makan, uang transport 
  • Tunjangan Hari Raya, bonus, pelatihan dan jenjang karir

2.) Sales Driver
  • Usia 19 - 27 tahun
  • Pendidikan minimal SMA/SMK
  • Terbuka untuk lulusan baru tanpa pengalaman
  • Memiliki kemampuan komunikasi dan negosiasi yang baik
  • Memiliki kemampuan berhitung dan logika yang baik
  • Memiliki sikap dan penampilan yang baik
  • Bisa bekerja di bawah tekanan dan berorientasi target
  • Dapat melakukan administrasi, pemeliharaan kendaraan, bongkar muat barang dan merawat sarana penjualan
  • Memiliki SIM C & SIM A / SIM B1

Fasilitas : 
  • Gaji pokok, uang makan, uang transport 
  • Tunjangan Hari Raya, bonus, pelatihan dan jenjang karir

3.) Operator Bottling
  • Usia maksimal 25 tahun
  • Pendidikan minimal SMA/Sederajat jurusan IPA
  • Pengalaman kerja tidak mutlak
  • Penempatan kerja di Factory Sukabumi


Penempatan:
  • Penempatan di DS Yakult Indonesia 


Kirim Lamaran DISINI 


  • Gabung Channel Telegram